Gratis Download Kumpulan Project Android Studio
Bomklik - Di era globalisasi ini siapa sih yang gak kenal yang namanya android. Android merupakan ponsel pintar yang memiliki berbagai macam kelebihan yang dapat memudahkan pekerjaan manusia. Setiap android tentu memiliki aplikasi, nah aplikasi-aplikasi tersebut dibuat oleh programmer yang sangat hebat.
Banyak sekali cara untuk membuat aplikasi android, salah satunya menggunakan software android studio. Kamu bisa menginstallnya di pc/laptop, namun ada juga versi androidnya yang bisa didownload di playstore.
Dalam pembuatan aplikasi memang sangat sulit, dibutukan ilmu-ilmu programmer untuk membuatnya. Namun kamu jangan bingung, karena pada kesempatan ini saya akan membagikan kumpulan project android studio secara gratis.
Apa itu Android Studio?
Android studio adalah sebuah software yang digunakan untuk mengembangkan atau membuat aplikasi android. Banyak sekali fitur yang diberikan oleh software ini, salah satunya sistem versi gradle yang fleksibel dan masih banyak lainnya.Jadi android studio merupakan salah satu platform untuk membuat aplikasi android, sebetulnya masih banyak platform yang bisa kamu gunakan untuk membuat aplikasi tersebut, misalnya eclipse, xamarin, unity dan masih lainnya.
Banyak sekali source code android studio free atau gratis diluaran sana, sehingga memudahkan teman-teman dalam membuat sebuah aplikasi melalui android atudio. Jujur saja saya juga tidak paham cara membuat aplikasi karena tidak memiliki ilmu yang cukup.
Kumpulan Project Android Studio
Kamu bisa download project android studio gratis melalui link yang sudah saya sediakan. Kurang lebih terdapat 50 project android studio yang bisa dijadikan sebagai contoh aplikasi sederhana android studio atau kamu juga bisa mengembangkan aplikasi dari project yang akan saya bagikan ini.Baca juga: Download 5 Tools Admob Apk Premium Gratis 2020
Source Code Game Android Studio
List pertama yang akan saya bagikan adalah project game yang dibuat menggunakan android studi. Tidak hanya aplikasi-aplikasi umum lainnya, adroid studio pun bisa membuat game loh, nah berikut ini adalah source code game yang bisa kamu download secara gratis.- Game Puzzle
- Beetle Game
- City GUide
- Cook Recipes
- Crazy Man
- Duck Shooter
- Flappy Bot
- Flying Panda
- Naughtyboy Game
- Quiz Game
Source Code Aplikasi Android Studio
Cara mendapatkan source code aplikasi android melalui artikel ini dengan cara klik pada nama project maka akan langsung menuju ke laman download. Setelah game saya akan membagikan project aplikasi yang berguna.Nah itulah kumpulan source code android studio yang saya miliki. Lalu bagaimana cara edit aplikasi android di android studio? caranya mudah, setelah didownload langsung saja projectnya melalui android studio disana kamu baru bisa mengutak-atiknya.
Saya rasa cukup sampai disini pembahasan kita kali ini, pergunakan dengan bijak project tersebut dan semoga kamu bisa menghasilkan uang dari aplikasi android dengan cara memonetisasi aplikasi dengan google admob.
Sumber: Bomklik
Passwordnya apa bang
BalasHapusKeren
BalasHapus